Hadits-hadits Menjaga Lisan
Update: 13 Maret 2023
Segala puji bagi Alloh yang telah menciptakan Lidah. Dengan lidah kita dapat berkomunikasi dan menentukan rasa. Dengan lidah ini juga kita bisa membuat lawan bicara kita menjadi tergerak kepada kebaikan ataupun keburukan, membuat lawan bicara tersenyum bahagia ataupun menangis menahan perih.
Kata-kata Mutiara Pahala dan Siksa
Update: 10 Maret 2023
Inti semua perkara adalah makrifat kepada الله , sedangkan tiangnya adalah taat kepada الله SWT. Sesungguhnya الله menetapkan pahala bagi yang mentaati-Nya dan siksa bagi yang bermaksiat kepada-Nya agar menjauhkan hamba-hamba-Nya dari siksa-Nya dan memasukkan mereka ke dalam surga-Nya.
Kata-kata Mutiara Menjaga LISAN
Update: 14 Maret 2023
Sebaik-baik perkataan seseorang adalah apa yang perbuatannya membuktikannya.. Jika ringkas dalam perkataan sudah mencukupi, maka memperbanyak perkataan menunjukan ketidakmampuan mengutarakan sesuatu. Dan jika ringkas itu dirasa kurang, maka memperbanyak perkataan wajib dilakukan.
Cara Menghapus Background Foto Tanpa Aplikasi
Update: 18 Maret 2023
Berikut adalah Cara Menghapus Background Foto Tanpa Aplikasi. Terkadang adakalanya anda ingin menghapus background foto dan menggantinya dengan background lain , entah karena iseng atau karena suatu kebutuhan tertentu. Dengan menghapus background foto
Cara Mudah Download Software atau Aplikasi di Laptop
Update: 19 Maret 2023
Berikut adalah Cara download aplikasi di laptop. Laptop tanpa adanya software atau aplikasi pendukung pekerjaan maupun aplikasi hiburan sangatlah hampa. Karena kita tidak bisa melakukan apapun tanpa adanya aplikasi. Oleh karena itu, Anda harus menginstall aplikasi-aplikasi
9 Olahraga Populer Paling Ekstrim Di Dunia
Update: 19 Maret 2023
Olahraga ekstrim (Extreme sports, action sports, aggro sports, adventure sports) adalah istilah populer untuk Olahraga tertentu dirasakan sebagai kegiatan yang memiliki tingkat kewaspadaan tinggi. Kegiatan ini sering melibatkan kecepatan, ketinggian, aktivitas fisik tingkat tinggi, dan peralatan...
Rumus Persegi Panjang (Keliling dan Luas)
Update: 21 Maret 2023
Rumus Persegi Panjang adalah Rumus bangun datar yang berbentuk segi empat dan terdiri dari 2 pasang sisi yang sejajar serta sama panjang dan keempat sudutnya mempunyai sudut siku-siku. Keliling dan Luas Persegi Panjang dapat dihitung dengan menggunakan rumus disertai gambar dan contoh.
7 Tempat Paling Mengherankan Di Dunia
Update: 10 Maret 2023
Di sini kita berbicara tentang hal-hal menakjubkan yang membuat Planet Bumi begitu luar biasa. Beberapa kreasi alam menjadi Tempat Paling Menakjubkan di Dunia, terbentuk selama ribuan sampai jutaan tahun, tak terduga dan menciptakan rasa takjub. Kali ini menempatkan aksen pada tempat aneh yang...
Yoghurt, Produk Bermanfaat Serbaguna dari Susu Fermentasi
Update: 5 Maret 2023
Yoghurt adalah produk bermanfaat yang serbaguna dari susu yang di buat melalui fermentasi dengan bakteri yang menguntungkan. Yoghurt memiliki berbagai macam manfaat untuk meningkatkan kesehatan tubuh dan dapat digunakan dalam beberapa formula kecantikan.
Misteri Mata Raksasa Di Gurun Sahara
Update: 16 Maret 2023
Struktur ini memiliki diameter sekitar 40-50 km membentuk lingkaran konsentris yang mudah terlihat dari luar angkasa. Struktur melingkar di gurun Sahara ini telah menarik perhatian sejak awal misi ruang angkasa karena terlihat seperti mata banteng raksasa.
Galaksi Bima Sakti (Pusat, Tata Surya, Planet, Tahun Cahaya)
Update: 29 Januari 2026
Galaksi Bima Sakti (dikenal juga dengan nama Milky Way Galaxy) adalah jenis galaksi spiral berbatang (barred spiral). Ini adalah nama galaksi yang berisi Tata Surya kita. Disebut Milky Way karena menggambarkan penampakannya dari Bumi seperti jalur kabut yang terlihat putih seperti jalur putih di...
5 Misteri Sejarah Peradaban Kuno di Dunia
Update: 8 Maret 2023
Peradaban Kuno atau masa lalu di Dunia diceritakan dengan banyak kisah, mitos ataupun legenda yang tampaknya telah ada. Beberapa diantaranya terdapat petunjuk dalam bentuk tulisan, bangunan kuno, monumen, hieroglif dan banyak lagi. Beberapa mungkin dengan teknologi canggih, telah datang dan pergi.