Kisah Nabi Sulaiman as, Keputusan Yang Tepat

Oleh: Gunawan, Update: 21 Maret 2023 kisah nabi sulaiman

Nabi Muhammad SAW bercerita, Ada dua orang wanita keluar membawa kedua bayi mereka. Tiba-tiba seekor serigala menyerang dan memangsa salah satu dari kedua bayi itu. Maka kedua wanita itu memperebutkan si bayi yang masih hidup.

Kisah Malaikat Penjaga 7 Pintu Langit

Oleh: Gunawan, Update: 18 Maret 2023 kisah malaikat penjaga langit

Alloh SWT menciptakan tujuh malaikat sebelum Dia menciptakan langit dan bumi. Pada setiap langit ada satu malaikat yang menjaga pintu, dan tiap-tiap pintu langit itu dijaga oleh malaikat penjaga pintu sesuai kadar pintu dan keagungannya. Ibn Mubarok menceritakan sebuah riwayat.

Rahasia dan Keutamaan Sholat Wajib 5 Waktu

Oleh: Gunawan, Update: 17 Maret 2023 sholat 5 waktu

Sholat (dalam ejaan lain juga disebut Shalat) adalah Serangkaian ibadah khusus yang dimulai dengan Takbiratul ihram dan diakhiri dengan Salam. Dalam Al Qur’an disebutkan adanya perintah الله untuk melaksanakan shalat dan telah dilakukan sejak awal diutusnya Nabi Muhammad SAW

7 Fenomena Alam Yang Luar Biasa di Dunia

Oleh: Gunawan, Update: 9 Maret 2023ocean-wave

Alam memiliki sebuah kekuatan tak terduga dan luar biasa, selain itu peristiwanya berlaku dengan cara yang misterius. Fenomena natural kekuatan alam ini dapat membangkitkan rasa heran, indah, takut sekaligus takjub dan mengingatkan kita untuk lebih mengerti tentang alam dunia.

Wortel, Sayuran Lezat dan Bergizi yang Bermanfaat Penting

Oleh: Gunawan, Update: 11 Maret 2023wortel

Wortel adalah makanan yang sangat bermanfaat penting untuk kesehatan, dikenal sebagai sayuran yang mudah tumbuh, lezat dan bergizi tinggi. Baik anak-anak dan orang dewasa menyukai wortel karena mempunyai rasa manis dan teksturnya yang renyah.

10 Kota Kuno yang Hilang di Dunia

Oleh: Gunawan, Update: 3 Maret 2023teotihuacan-piramida

Orang-orang percaya bahwa Kota kuno adalah daerah yang pernah dihuni sekali waktu. Banyak dari kota tersebut hilang dikarenakan oleh bencana alam atau memang sengaja ditinggalkan sepenuhnya. Mungkin masih banyak kota-kota kuno yang belum ditemukan oleh para ilmuwan.

10 Nama-nama Galaksi, Spektakuler di Alam Semesta

Oleh: Gunawan, Update: 12 Januari 2026Galaksi cluster

Bagaimana pastinya galaksi terbentuk merupakan pertanyaan yang masih menjadi teka-teki di kalangan astronomi. Satu hipotesis bahwa satu bintang terbentuk secara bertahap, tarik menarik satu sama lain oleh gaya gravitasi yang membentuk cluster dan kemudian menjadi galaksi.

Bilangan Angka Desimal dan Simbol Romawi disertai Konverter

Oleh: Gunawan, Update: 19 Maret 2023bilangan-angka

Bilangan dan Angka Romawi adalah sistem penulisan untuk mengekspresikan atau menunjukan angka. Bisa disebut juga notasi matematika untuk merepresentasikan bilangan dari himpunan tertentu, menggunakan bentuk angka atau simbol secara konsisten. Angka yang diwakili disebut juga nilai.

Cara Ampuh Mengembalikan Foto yang Terhapus di HP Android

Oleh: Okky, Update: 20 Maret 2023Cara Ampuh Mengembalikan Foto yang Terhapus di Android

Berikut adalah Cara Ampuh Mengembalikan Foto yang Terhapus di Android. Foto merupakan suatu file atau dokumen pribadi yang berisi momen-momen berharga bersama keluarga, sahabat, ataupun pasangan. Pada suatu waktu ketika kapasitas memori di ponsel anda hampir penuh.

Proses Metamorfosis Kupu-kupu, Transformasi Paling Indah

Oleh: Gunawan, Update: 15 Maret 2023butterfly

Kupu-kupu adalah hewan yang dihasilkan dari sebuah proses metaformosis dari binatang yang bernama ulat. Sebelum menjadi Kupu-Kupu, Ulat adalah binatang yang mungkin sangat menggelikan atau bahkan ada yang merasa takut, suka merusak tanaman, memakan dedaunan semaunya.

9 Binatang Paling Unik Yang Memiliki Keahlian Khusus

Oleh: Gunawan, Update: 9 Maret 2023bird

Terkadang dunia Hewan benar-benar dapat memukau dengan kebiasaan dan keahliannya. Banyak binatang unik telah beradaptasi dan mengembangkan kemampuan di lingkungannya dan beberapa memiliki karakteristik luar biasa. Binatang-binatang ini dapat melakukan keterampilan khusus.

Cara Mudah Download Video Dari Facebook

Oleh: Okky, Update: 21 Maret 2023Cara Mudah Download Video Dari Facebook

Berikut adalah Cara Mudah Download Video Dari Facebook. Facebook merupakan salah satu aplikasi media sosial yang sangat populer di seluruh dunia. Kegunaan facebook yang dapat mengabadikan momen dengan keluarga dan sahabat juga menjadi alasan penggunaan facebook ini sangat banyak.

Page 3 of 41234