Hadits-hadits Menjaga Lisan

Oleh: Gunawan, Update: 13 Maret 2023 Hadits Menjaga Lidah

Segala puji bagi Alloh yang telah menciptakan Lidah. Dengan lidah kita dapat berkomunikasi dan menentukan rasa. Dengan lidah ini juga kita bisa membuat lawan bicara kita menjadi tergerak kepada kebaikan ataupun keburukan, membuat lawan bicara tersenyum bahagia ataupun menangis menahan perih.

Kisah Malaikat Penjaga 7 Pintu Langit

Oleh: Gunawan, Update: 18 Maret 2023 kisah malaikat penjaga langit

Alloh SWT menciptakan tujuh malaikat sebelum Dia menciptakan langit dan bumi. Pada setiap langit ada satu malaikat yang menjaga pintu, dan tiap-tiap pintu langit itu dijaga oleh malaikat penjaga pintu sesuai kadar pintu dan keagungannya. Ibn Mubarok menceritakan sebuah riwayat.

Kata-kata Mutiara Hati

Oleh: Gunawan, Update: 12 Maret 2023 Kata-kata Mutiara Hati

Artikel ini berisi tentang Kata-kata Mutiara Hati Manusia yang Paling Menakjubkan, Dari Sayyidina ‘Ali bin Abi Tholib Karomallohu Wajhah. Tanyailah hati tentang segala perkara karena sesungguhnya ia adalah saksi yang tidak akan menerima suap. Sebaik-baik hati adalah yang paling ingat.

Inilah Tips Mengurangi Pengaruh Efek Radiasi Sinyal HP

Oleh: Gunawan, Update: 14 Maret 2023sinyal

Radiasi Smartphone atau Handphone (HP) terhadap kesehatan manusia adalah topik yang menarik. Telah banyak studi sebagai hasil dari peningkatan besar dalam penggunaan telepon seluler di seluruh dunia. Ponsel menggunakan radiasi elektromagnetik dalam rentang microwave.

Telur, Makanan Super Manfaat disertai Protein dan Vitamin

Oleh: Gunawan, Update: 14 Maret 2023telur

Telur adalah makanan super bermanfaat, mengandung banyak protein, asam amino, vitamin, dan mineral. Ahli gizi mengungkapkan, sarapan dengan telur rebus atau yang telah direbus sebelum anak-anak pergi ke sekolah dapat membantu mereka meningkatkan energi dan meningkatkan kekuatan otak mereka.

5 Jalan Yang Paling Berliku Di Dunia

Oleh: Gunawan, Update: 12 Maret 2023stelvio

Jalan Berliku adalah salah satu rute, atau jalur yang digunakan oleh publik yang menghubungkan satu tempat dengan tempat lain. Ada berbagai jenis jalan dan tersebar di mana-mana, seperti di atas pegunungan dan lembah, melewati desa-desa dan kota-kota. Biasanya di pegunungan jalan paling

30 Kata-kata Bijak Tentang Kehidupan dan Penyemangat Diri

Oleh: Okky, Update: 16 Maret 2023Kata-kata Bijak Tentang Kehidupan

Berikut ini adalah Kata-kata Bijak Tentang Kehidupan dan Penyemangat Diri. Kata-kata bijak kehidupan bisa menjadi renungan bagi diri sendiri maupun nasihat untuk orang lain. Setiap kata-kata bijak pastinya mempunyai pesan dan makna yang begitu dalam. Akan selalu ada kesenangan dan kebahagiaan.

Danau Baikal, Danau Tertua dan Terdalam di Dunia

Oleh: Gunawan, Update: 19 Maret 2023

Danau Baikal adalah danau air tawar dengan volume terbesar di dunia, yang mengandung sekitar 20% air tawar yang terdapat di permukaan bumi. Ini merupakan danau air tawar terdalam dengan kedalaman sekitar 1.642 meter serta cahaya matahari bisa masuk hingga mencapai kedalaman 40 meter.

Ukuran Kertas A5 (Standar internasional, mm, cm, inch)

Oleh: Gunawan, Update: 17 Maret 2023Ukuran Kertas A5

Ukuran Kertas A5 adalah dimensi suatu bidang kertas yang termasuk dalam Ukuran Kertas Seri A. Kertas A5 telah ditetapkan sesuai dengan standar internasional ISO 216 dengan dimensi panjang dan lebar dalam satuan mm, cm, dan inci. Kertas tersebut sering digunakan untuk kertas tulis dan alat tulis...

Ukuran Kertas A0 (Standar internasional, mm, cm, inch)

Oleh: Gunawan, Update: 16 Maret 2023ukuran-a0

Ukuran Kertas A0 adalah dimensi suatu bidang kertas yang termasuk dalam Ukuran Kertas Seri A. Kertas A0 digunakan untuk berbagai tujuan termasuk periklanan, perkantoran, sekolah, kuliah, bisnis, serta keperluan pribadi. Beberapa penggunaan paling umum untuk ukuran ini meliputi posisi iklan dan...

Cara Mengatur Ukuran Kertas F4 (Word, Excel, Printer)

Oleh: Gunawan, Update: 14 Maret 2023ukuran-f4

Kertas F4 (terkadang disebut Folio) adalah ukuran yang paling umum dan dipakai di seluruh dunia terutma di Asia Tenggara. Ini merupakan ukuran transisi dengan sisi yang lebih pendek dari standar internasional ISO kertas A4 dan sisi yang lebih panjang dari British Foolscap.

Urutan Struktur Lapisan Planet Bumi

Oleh: Gunawan, Update: 17 November 2025planet bumi

Inti bumi adalah pusat yang sangat panas dan bagian yang paling panas dari Planet Bumi. Secara umum Planet Bumi diperkirakan memiliki beberapa lapisan utama. Semua kehidupan yang dikenal ada di Bumi berada di lapisan luar yang tipis namun padat dan kuat disebut kerak bumi.

Page 3 of 41234