Kata-kata Mutiara Adab, Budi Pekerti, Akhlak

Oleh: Gunawan, Update: 15 Maret 2023 Kata-kata Mutiara Adab, Budi Pekerti, Akhlak Mulia

Dari Sayyidina ‘Ali bin Abi Tholib Karomallohu Wajhah. Budi Pekerti yang mulia ada sepuluh: dermawan, malu, jujur, menyampaikan amanat, rendah hati (tawadhu), cemburu, berani, santun, sabar, dan syukur. Pandanglah buruk pada dirimu apa yang engkau pandang buruk pada selainmu.

Kisah Kartu dan Catatan Amal di Hari Kiamat

Oleh: Gunawan, Update: 18 Maret 2023 kisah catatan amal

Sesungguhnya Alloh mengkhususkan seseorang dari umatku atas semua makhluk pada hari kiamat. Kemudian disebarkan untuknya sembilan puluh sembilan buku catatan, panjangnya sejauh pandangan mata. Berikut adalah Kisah Kartu dan Catatan Amal Manusia di Akhirat.

Kisah Hikmah Persahabatan

Oleh: Gunawan, Update: 14 Maret 2023 kisah persahabatan

Persahabatan atau Pertemanan adalah istilah yang menggambarkan perilaku kerja sama dan saling mendukung antara dua atau lebih entitas sosial. Kata Sahabat berasal dari bahasa Arab yaitu shohabah (ash-shohaabah) yang pada mulanya merujuk pada sahabat Nabi.

5 Cara Melacak HP yang Hilang dengan Cepat

Oleh: Okky, Update: 17 Maret 2023Cara Melacak HP yang Hilang dengan Cepat

Berikut adalah 5 Cara Melacak HP yang Hilang. HP merupakan salah satu barang berharga yang dimiliki setiap orang saat ini. Kehilangan hp bisa menjadi hal yang sangat menakutkan bagi semua orang, karena di zaman sekarang hp adalah salah satu benda yang tidak bisa terlepas dari genggaman kita.

Persyaratan Spesifikasi Hardware PC untuk Windows

Oleh: Gunawan, Update: 22 Maret 2023Spesifikasi Minimal Windows

System requirements atau Persyaratan Sistem adalah Prasyarat perangkat keras dari suatu PC (Komputer, Laptop) agar dapat dipasang sistem operasi (termasuk Windows 7, Windows 8, Windows 10}. Ini bermaksud agar PC dapat digunakan secara efisien, agar dapat berjalan dengan baik dan benar.

Ukuran Kertas F4, Folio, Letter, Legal (mm, cm, inci)

Oleh: Gunawan, Update: 20 Maret 2023ukuran-f4

Ukuran telah ditetapkan sesuai dengan standar internasional dalam satuan mm (milimeter), cm (centimeter), atau inci (inchi),. Standar ini termasuk ukuran untuk kertas Seri F. Selain dari itu terdapat pula berbagai macam jenis ukuran disesuaikan seperti letter, folio, legal, tabloid dan sebagainya.

Rumus Layang-layang (Keliling dan Luas)

Oleh: Gunawan, Update: 21 Maret 2023rumus layang layang

Rumus Layang-layang adalah salah satu rumus bangun datar yang berbentuk segi empat dan mempunyai 2 pasang sisi yang berdekatan sama panjang serta kedua diagonal berpotongan tegak lurus. Keliling dan Luas Layang-layang dapat diukur dengan menggunakan rumus berdasarkan standar satuan internasional.

Cara Mempercepat Internet di PC atau Laptop Windows

Oleh: Gunawan, Update: 17 Maret 2023Cara Mempercepat Internet

Pada dasarnya kecepatan koneksi internet sangat bergantung pada bandwidth yang disediakan oleh masing-masing ISP (Internet Service Provider), namun kita bisa menggunakan bandwidth semasksimal mungkin. Berikut adalah artikel yang berisi tentang cara mempercepat koneksi jaringan internet.

Tidur, Apakah Lebih baik dengan Lampu Mati atau Menyala?

Oleh: Gunawan, Update: 18 Maret 2023tidur

tubuh perlu suasana gelap untuk memproduksi chemicals. Tidur dengan lampu menyala dapat mengganggu melatonin, dimana melatonin berfungsi membantu mempromosikan tidur lebih dalam atau nyenyak, mood yang lebih baik, serta meningkatkan dan memperbaiki sistem kekebalan tubuh kita.

7 Jembatan Air Paling Menakjubkan Di Dunia

Oleh: Gunawan, Update: 12 Maret 2023pontcysyllte

Jembatan air ini disebut juga Navigasi Saluran Air merupakan struktur jembatan saluran air menakjubkan yang dapat dilalui, dibangun di atas sungai, lembah, jalur kereta api atau jalan. Jembatan saluran air yang dapat dinavigasi dibedakan berdasarkan ukuran, orang-orang dapat melalui saluran air...

Cara Membuat Sticky Menu, Navigasi Responsive

Oleh: Gunawan, Update: 21 Maret 2023Sticky Menu, navigasi

Sticky menu atau navigasi adalah sebuah menu website yang dikunci pada tempatnya sehingga tidak hilang ketika pengguna menggulirkan mousenya ke bawah halaman, dengan kata lain dapat diakses dengan mudah karena selalu terlihat. Kebanyakan webmaster setuju bahwa menu komponen yang penting.

Ukuran, Jumlah dan Jenis-jenis Galaksi

Oleh: Gunawan, Update: 14 Januari 2026galaksi, sculptor galaxy

Galaksi (dalam ilmu astronomi, bahasa inggris Galaxy) adalah suatu sistem masif yang terikat secara gravitasi yang terdiri dari kumpulan besar berbagai jenis bintang, sisa-sisa bintang, gas antar bintang, tata surya (termasuk planet didalamnya), debu, materi gelap, dan materi lainnya.

Page 4 of 41234